Pada tgl 20 April 2017 kami mengantarkan bantuan kursi roda untuk Ni Nyoman Sumantri di Br. Batu Megaang, Desa Pucaksari, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten Buleleng. Bantuan diantarkan ke rumah ybs oleh sukarelawan setempat; Bp. Wayan Nama Astagina (0819-1649-2234).