Bali Caring Community

Kamis, 1 Juni 2023

BCC Live On Air di Radio Bali FM 98.9

Pada hari Sabtu tgl 11 Juni 2016 kami mendapatkan kesempatan Live On Air di Radio Bali FM 98.9 dalam acara “Bali Community”. Acara tersebut disiarkan secara langsung mulai pkl 09.00 – 10.00 mengupas berbagai hal tentang Bali Caring Community (BCC).

BESAR

BESAR