Pemeriksaan Kesehatan anak-anak dari keluarga kurang mampu di Desa Sangketan, Penebel, Tabanan
Pada tgl 30 Juni 2018, Bali Caring Community (BCC), Benjamin Foundation Bali dan Yayasan Widhya Asih menyelenggarakan Bakti Sosial Pemeriksaan Kesehatan anak-anak (usia 7-13 tahun) yang berasal dari keluarga kurang mampu di Desa Sangketan, Kecamatan …