Bali Caring Community

Selasa, 21 Maret 2023

Mengunjungi beberapa warga miskin di Desa Amerta Bhuana, Selat, Karangasem

Pada tgl 21 Agustus 2015 kami mengunjungi beberapa warga miskin di Desa Amerta Bhuana dan Desa Duda Timur, Kecamatan Selat, Kabupaten Karangasem.

Warga miskin tersebut adalah sbb:

  1. I Komang Wirtayasa; keluarga miskin di Br. Muntig, Desa Amerta Bhuana
  2. I Wayan Mini (L/70 tahun) dan istrinya; Ni Nyoman Kolo (P/60 tahun), lansia miskin di Br. Tegeh, Desa Amerta Bhuana. Bersyukur mereka sudah mendapatkan bantuan bedah rumah dari Pemerintah. Mereka berdua bekerja membuat anyaman bambu untuk mendapatkan penghasilan.
  3. Ni Nengah Simpen; lansia miskin sebatang kara di Br. Tegeh, Desa Amerta Bhuana
  4. Ni Wayan Kondra; lansia miskin di Br. Sukaluwih, Desa Amerta Bhuana
  5. Ni Ketut Dugdug; lansia miskin sebatang kara di Br. Sukaluwih, Desa Amerta Bhuana
  6. I Nyoman Tista; keluarga miskin di Br. Sukaluwih, Desa Amerta Bhuana
  7. I Wayan Widya Adnyana (L/40 tahun) dan istrinya Ni Wayan Paing (P/35 tahun); keluarga miskin di Dusun Wates Kaja, Desa Duda Timur

Berikut beberapa dokumentasi yang sempat kami ambil.

Komang Wirtayasa
Komang Wirtayasa
Wayan Mini
Wayan Mini
Nengah Simpen
Nengah Simpen
Wayan Kondra
Wayan Kondra
Ketut Dugdug
Ketut Dugdug
Nyoman Tista
Nyoman Tista
Wayan Widya Adnyana
Wayan Widya Adnyana
 

4 komentar untuk “Mengunjungi beberapa warga miskin di Desa Amerta Bhuana, Selat, Karangasem”

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

  • @Oka Suyatna. Betul Bapak, Desa Amerta Bhuana letaknya di atas bukit, sumber air sangat susah, khususnya pada musim kemarau spt sekarang, warga yg lebih mampu kami lihat naik motor mencari air ke bawah. Sumur rasanya juga harus dalam agar keluar air karena ini di daerah perbukitan. Terima kasih.

  • Sesuai info kunjungan ke desa Amerta Bhuana, Selat – Karangasem dari sebagian besar profile warga miskin tsb infonya tidak ada air. Saya mau tanya, apakah di lokasi tsb memang susah air atau karena warga miskin tsb tidak memiliki sumur air. Bagaimana dg sumber air dari warga yg lebih mampu di lokasi tersebut.
    Terima kasih.

  • mhn informasi untuk usulkan warga/kk miskin/lansia/sakit akut/sebatangkara yang butuh bantuan di desa nyuhtebel, kec. manggis, karangasem. bagaimana prosesnya?