Bali Caring Community

Bantuan water filter untuk para pengungsi Gunung Agung di 6 posko pengungsian di Klungkung

Pada tgl 19 Januari 2018 kami menyampaikan bantuan water filter (filter untuk air minum) titipan dari donatur BCC; Mrs. Denise Burton dari Little Hands – Big Hearts – Bali kepada para pengungsi Gunung Agung di 6 posko pengungsian di Kabupaten Klungkung.

6 pos pengungsi tersebut adalah sbb:

Pos Pengungsi Desa Aan
Alamat: Br. Peken, Desa Aan, Kecamatan Banjarangkan, Klungkung
Jumlah Pengungsi: 36 orang
C/P: I Wayan Mawa (0852-3985-3304)

Pos Pengungsi Desa Selisihan
Alamat: Br. Selisihan, Desa Selisihan, Klungkung
Jumlah Pengungsi: 97 orang
C/P: I Wayan Murya (0823-4063-1811)

Pos Pengungsi Br. Pegending
Alamat: rumah warga di Br. Pegending, Semarapura Kauh, Klungkung
Jumlah Pengungsi: 25 orang
C/P: I Wayan Sudiana

Pos Pengungsi Matahari
Alamat: Jalan Matahari Umalemek, Semarapura Kelod, Klungkung
Jumlah Pengungsi: 31 orang
C/P: I Wayan Suparta

Pos Pengungsi Srikandi 1
Alamat: Jalan Srikandi 1, Semarapura Klod Kangin, Klungkung
Jumlah Pengungsi: 36 orang
C/P: I Ketut Sutama

Pos Pengungsi Baladewa 1
Alamat: Jalan Baladewa I, Semarapura Kangin, Klungkung
Jumlah Pengungsi: 19 orang
C/P: I Komang Guti

Berikut ini dokumentasinya.

 Pos Pengungsi Desa Aan

PHOTO

Pos Pengungsi Desa Selisihan

PHOTO

Pos Pengungsi Br. Pegending

PHOTO

Pos Pengungsi Matahari

PHOTO

Pos Pengungsi Srikandi 1

PHOTO

Pos Pengungsi Baladewa 1

PHOTO

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top