Pada tgl 9 Nopember 2014 kami mengantarkan paket bantuan dari donatur Bapak Petrus Nyo untuk Gede Rediasa (L/kelas 6 SD) di Dusun Kawanan, Desa Menyali, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng. Bantuan diantarkan oleh Bapak Gede Mertadana dan diterima langsung oleh ybs bersama ibunya Ni Ketut Adil.