Bali Caring Community

Mengunjungi beberapa warga kurang mampu di Kabupaten Bangli

Pada tgl 24 Nopember 2017 kami mengunjungi beberapa warga kurang mampu di Kabupaten Bangli sbb:

  1. Ni Nyoman Tunjung dan adiknya Ni Nengah Jempiring; 2 bersaudara lansia miskin, buta, dan tidak pernah menikah di Br. Pulesari Kawan, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli.
  2. Ni Luh Polih; warga miskin di Br. Pulesari Kawan, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli.
  3. Ni Nyoman Yasa; warga miskin di Br. Pulesari Kawan, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli.
  4. Sang Ketut Selamat & istrinya Ni Made Padmiasih; keluarga miskin di Br. Dinas Kebon Kaja, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli.
  5. I Made Sunadi & istrinya Ni Ketut Sunadi; lansia miskin di Br. Klatkat, Desa Abang Batudinding, Kecamatan Kintamani, Bangli.
  6. Ni Made Nubawa; lansia miskin sebatangkara di Br. Klatkat, Desa Abang Batudinding, Kecamatan Kintamani, Bangli.
  7. I Wayan Selamat; keluarga miskin di Br. Penarukan, Desa Peninjoan, Kecamatan Tembuku, Bangli. Ybs jatuh saat bekerja menjadi buruh angkut bambu, kaki kanannya retak dan patah. Sekarang ybs tidak bisa berjalan sehingga tidak bisa bekerja untuk menafkahi keluarganya.

Berikut ini beberapa dokumentasi warga tersebut di atas.

Warga Yang Dikunjungi

Nyoman Tunjung
Nyoman Tunjung
Ni Luh Polih
Ni Luh Polih
Ni Nyoman Yasa
Ni Nyoman Yasa
Ni Made Padmiasih
Ni Made Padmiasih
Made Sunadi
Made Sunadi
Ni Made Nubawa
Ni Made Nubawa
Wayan Selamat
Wayan Selamat

Kondisi Kaki Wayan Selamat yang Retak

Pada kesempatan tersebut kami juga menyampaikan titipan bantuan tunai dari para donatur sbb:

  • Donasi Rp. 250.000 dari NS kepada Ni Nyoman Tunjung
  • Donasi Rp. 250.000 dari Ibu Irmawati kepada Ni Nengah Jempiring
  • Donasi Rp. 200.000 dari Ibu Indri kepada Ni Luh Polih
  • Donasi Rp. 250.000 dari NS kepada Ni Made Padmiasih
  • Donasi Rp. 250.000 dari Ibu Santi Gunawan kepada I Made Sunadi & istrinya Ni Ketut Sunadi
  • Donasi Rp. 250.000 dari NS kepada Ni Made Nubawa
  • Donasi Rp. 250.000 dari NS kepada I Wayan Selamat

Berikut ini dokumentasi penyerahan bantuan tunai tersebut.

Nyoman Tunjung
Nyoman Tunjung
Ketut Jempiring
Ketut Jempiring
Ni Luh Polih
Ni Luh Polih
Made Padmiasih
Made Padmiasih
Made Sunadi
Made Sunadi
Made Nubawa
Made Nubawa
Wayan Selamat
Wayan Selamat

Tinggalkan Komentar

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Scroll to Top